Catatan Energi Jotrii

Pada awalnya, tujuan saya Ngeblog hanya untuk menyimpan data,catatan harian, tugas kuliah dan file file lain yang bisa saya ambil di manapun , kapanpun karena saat itu saya belum punya Laptop. Komputer Kantor dan Warnet jadi Andalan saya untuk kerja.

Sekarang, dari Hobi Ngeblogger ini saya bisa dapat penghasilan tambahan. Alhamdulillah.

Kalo Tulisan Tulisan saya ada yang bermanfaat boleh dipraktikan, dibagikan. Kalo nggak ada skip aja. Simple.

Kritik dan saran Hubungi nomor WA 081138886999

Rabu, 23 September 2015

Tips Aman Santap Daging Sapi Saat Idul Adha

Sebentar lagi seluruh umat Islam didunia akan melaksankan sholat Idul Adha atau yang biasa dinamai Hari Raya Kurban. Biasanya kalau setelah selesai sholat ID pasti dimushola-mushola dan masjid-masjid akan mengadakan penyembelihan hewan kurban yang berupa Sapi atau Kambing. Dan untuk orang yang memiliki diabetes pasti akan sangat takut sekali jika makan daging Kambing. Namun jangan kawatir karena kami mempunyai sebuah tips untuk mengolah daging agar aman untuk anda yang mempunyai diabetes maupun non diabates. Pertama anda harus pilih daging yang mempunyai kandungan rendah lemak, salah satu contohnya ialah daging bagian paha. Kemudian saat prosese perebusan tersebut tersebut sangat diharuskan sekali air rebusan dibuang karena air tesebut mengandung banyak lemak. “Saat proses perebusan tersebut kan nanti ada putih-putih yang muncul dipermukaan air, nah itulah adalah lemah yang perlu dibuang”. Selain itu anda juga bisa dampingi dengan olahan santan serta makanan yang banyak mengandung serat contohnya seperti sayur serta buah yang mengandung antioksidan tinggi. Salah satu buah yang mempunyai kandungan antioksidan tinggi yaitu Apel, anda bisa makan buah apel tersebut beserta kulitnya karena kandungan yang tinggi tersebut berada pada bagian kulit dan hal ini juga berlaku pada anggur, pir dan stroberi. Jika ada sebuah pilihan, daging tersebut digoreng atau dibakar, mending anda pilih untuk dibakar saja, karena jika digoreng minyaknya akan masuk pada makanan. Sedangkan dibakar minyak akan keluar, tapi jangan sampai gosong. Salah satu pesan yang diungkapkan oleh dr Yunir ialah, kita harus mengerti betul nilai kalori yang dibutuhkan oleh tubuh serta nilai-nilai kalori yang terkandung pada suatu makanan. Intinya ialah “Kita sendiri yang harus cerdas pilih makanan.” Solusi Kolesterol KLIK DISINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tinggakan Pesan, Kritik dan saran ya..