Catatan Energi Jotrii

Pada awalnya, tujuan saya Ngeblog hanya untuk menyimpan data,catatan harian, tugas kuliah dan file file lain yang bisa saya ambil di manapun , kapanpun karena saat itu saya belum punya Laptop. Komputer Kantor dan Warnet jadi Andalan saya untuk kerja.

Sekarang, dari Hobi Ngeblogger ini saya bisa dapat penghasilan tambahan. Alhamdulillah.

Kalo Tulisan Tulisan saya ada yang bermanfaat boleh dipraktikan, dibagikan. Kalo nggak ada skip aja. Simple.

Kritik dan saran Hubungi nomor WA 081138886999
Tampilkan postingan dengan label Umroh Bersama Majelis Al Fatih Indonesia. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Umroh Bersama Majelis Al Fatih Indonesia. Tampilkan semua postingan

Jumat, 20 Januari 2023

4 Anaknya Tidak Peduli, Pasutri Pensiunan Pegawai Negeri Ini Niat Ke Tanah Suci Dengan Biaya Hasil Jual Rumah, Tapi...

4 Anaknya Tidak Peduli, Pasutri Pensiunan Pegawai Negeri Ini Niat Ke Tanah Suci Dengan Biaya Hasil Jual Rumah, Tapi... 


ِبِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْم
ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ 
Lagi lagi Allah SWT Menunjukan Kekuasaanya.
Kali ini kepasa Pasutri Pensiunan Pegawai Negeri. Sebut saja Pak Roni & Bu Roni.

Saking sayang kepada 4 anaknya, Mereka berdua berjuang habis habisan, namun, setelah 4 anaknya jadi pegawai semua, sukse, menikah dan semunya tinggal di luar Kota, kedua Orang tua ini merasa sepi.

Ke empat anakanya jarang telf atau bahkan menghubungi.

Akhirnya, Pasutri memutuskan untuk Ke Tanah Suci, dengan biaya Menjual rumahnya. Mereke berencana membeli rumah yang lebih kecil, atau bahkan Ikhlas jika harus meninggal di tanah suci.

Singkat cerita, Pak Roni & Bu Roni DP Umroh 7 Juta ,berdua. Calon Pembeli rumah, akan memutuskan jadi beli rumah atau tidak, 2 minggu lagi.

Setelah DP,  Kedua Pasutri sepuh ini memdapatkan Doa Dzikir Amalan dari Kiayi, agar lancar hajatnya ke tanah suci hingga kembali lagi.

Dengan Khusyu, Amalan dibaca setiap waktu mustjab, terlebih khusus, setelah sholat fardhu dan sholat malam.

Hari ke 4, tiba tiba telf berdering. Ternyata, putranya yang di Medan menelfon.

Sebut saja Adit. Adit bercerita kali beberapa hari ini, dia gelisah, kepikiran orang tua. Adit juga mengatakan bahwa, dirinya mendapatkan hadiah Umroh untuk 2 orang, Tapi, Adit dan Istrinya tidak berani ke tanah suci, karena merasa banyak dosa kepada orang tua.

Singkat cerita, Adit memberikan hadiah Umroh tersebut kepada Kedua Orang Tuanya.

Masya Allah, 
Hati si anak dibuka oleh Allah SWT,  Rumah tidak jadi dijual, Pak Roni & Bu Roni Ke Tanah Suci.

Begitulah, Keajaiban DP Akad ke Tanah Suci.

Semoga bermanfaat
Semoga Allah SWT Segera Memanggil Anda ke Tanah Suci, Setiap Tahunya, Aamiin

Ikuti Program Bimbingan Spiritual 100 Hari Menuju Tanah Suci Bersama Majelis Al Fatih Indonesia, Ponpes Darul Maghfur, Bondowoso.
WA 0822 3253 5592